web counter Biaya Kuliah Universitas Aisyiyah Bandung (UNISA Bandung) Tahun 2024/2025 - Informasi Biaya Terbaru

Header Ads

PKK

Biaya Kuliah Universitas Aisyiyah Bandung (UNISA Bandung) Tahun 2024/2025

Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Biaya Kuliah Universitas Aisyiyah Bandung (UNISA Bandung) Tahun 2024/2025, sebagai berikut :

Universitas Aisyiyah Bandung


Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi di Universitas Aisyiyah Bandung.

Jurusan Universitas ‘Aisyiyah Bandung

Program D3

  • Keperawatan

Program Profesi

  • Ners
  • Pendidikan Profesi Bidan

Program S1

  • Desain Komunikasi Visual
  • Ilmu Keperawatan
  • Kebidanan
  • Pariwisata
  • Perdagangan Internasional

Biaya Kuliah Universitas ‘Aisyiyah Bandung TA 2024/2025

Biaya Kuliah Program Reguler

Program Studi Reguler Biaya Kuliah Semester IBiaya Kuliah Semester I
Cicilan ICicilan IICicilan III
Perdagangan Internasional (S1)Rp. 4.875.000,-Rp. 2.500.000,-Rp. 2.375.000,-0
Pariwisata (S1)Rp. 4.875.000,-Rp. 2.500.000,-Rp. 2.375.000,-0
Desain Komunikasi Visual (S1)Rp. 5.275.000,-Rp. 3.000.000,-Rp. 2.275.000,-0
Keperawatan Reguler (S1)Rp. 10. 870.000,-Rp. 7.000.000,-Rp. 3.870.000,-0
Kebidanan Reguler (S1)Rp. 12. 000.000,-Rp. 7.000.000,-Rp. 5.000.000,-0

Keterangan:

  • Biaya pada tabel sudah termasuk Pengambangan Kampus, Uang Kuliah Tetap, Pembinaan Mahasiswa (Jas Almamater dan Pakaian Olahraga)
  • Biaya pada tabel belum termasuk Pesantren Mahasiswa dan Seragam Program Studi Pariwisata, Keperawatan, dan Kebidanan
  • Khusus Program Studi Keperawatan dan Kebidanan biaya kuliah per semester terdiri dari Uang Kuliah Tetap, Biaya Praktik dan Biaya Laboratorium

Biaya Kuliah Program Non Reguler

Program Studi Non Reguler Biaya Kuliah Semester IBiaya Kuliah Semester I
Cicilan ICicilan IICicilan III
Keperawatan Lintas Jalur RPL (S1)Rp. 29.000.000,-Rp. 7.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 2.500.000,-
Kebidanan Lintas Jalur (RPL)Rp. 29.000.000,-Rp. 7.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 2.500.000,-
Profesi Ners AlumniRp. 30.950.000,-Rp. 9.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 1.475.000,-
Profesi Ners UmumRp. 33.620.000,-Rp. 9.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 2.810.000,-
Profesi Bidan AlumniRp. 32.600.000,-Rp. 9.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 2.300.000,-
Profesi Bidan UmumRp. 33.600.000,-Rp. 9.000.000,-Rp. 5.000.000,-Rp. 2.800.000,-

Keterangan:

  • Biaya pada tabel sudah termasuk Pengambangan Kampus, Uang Kuliah Tetap, Pembinaan Mahasiswa (Jas Almamater dan Pakaian Olahraga)
  • Biaya pada tabel belum termasuk Pesantren Mahasiswa dan Seragam Program Studi Pendidikan Profesi Ners dan Profesi Bidan
  • Khusus jalur alumni tidak dikenakan biaya Jas Almamater dan Pakaian Olahraga
  • Total Biaya Kuliah pada tabel sudah termasuk 2 semester
  • Khusus Program Studi Keperawatan dan Kebidanan Lintas Jalur (RPL) Jalur alumni mendapatkan potongan biaya kuliah sebesar Rp. 1.000.000,-
  • Khusus Program Studi Pendidikan Profesi Ners dan Profesi Bidan Jalur Umum biaya pada tabel belum termasuk Wisuda
Diberdayakan oleh Blogger.